Nasionalisme dalam Arti Luas

Jelaskan arti nasionalisme dalam arti luas!

Jawaban
Secara etimologis, kata nasionalisme berasal dari kata nationalism dan nation dalam bahasa Inggris. Dalam studi semantik kata nation tersebut berasal dari kata Latin yakni natio yang berakar pada kata nascor yang bermakna 'saya lahir', atau dari kata natus sum, yang berarti 'saya dilahirkan'. 
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhdJKWzDiqvwqUcG-d0vT81SdSG-MJ4F1toat1fkpmteH3Bu81-oF3ZhJ_SNIabB3wxWfAt4loL125e8iqcme680ZeuMleAeDvAdR5ISIF5BMM5B_q1aovDXjjxr-g4bmoI_Of7B2TTDQo/s1600/Nasionalisme.jpeg

Dalam perkembangannya kata nation merujuk pada bangsa atau kelompok manusia yang menjadi penduduk resmi suatu negara dalam mencintai tanah airnya.

Arti nasionalisme dalam arti luas ialah Perasaan cinta yang tinggi atau banggga terhadap tanah air dan tidak memandang rendah bangsa lain. Sedangkan arti nasionalisme dalam arti sempit ialah perasaan kebangsaan atau cinta terhadap bangsanya yang sangat tinggi dan berlebihan sehingga memandang rendah terhadap bangsa lain.*

0 Response to "Nasionalisme dalam Arti Luas"

Posting Komentar