Dwi Fungsi ABRI

Soal Sejarah
Salah satu peristiwa viral yang menimpa Institusi POLRI pada tahun 2022-2023 adalah Kasus Ferdy Sambo. Mantan Kepala Divisi Propam POLRI ini didakwa melakukan pembunuhan berencana terhadap salah satu ajudannya Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat bersama-sama dengan istrinya Putri Candrawati, dan tiga mantan anak buahnya Kuat Ma'ruf, Richard Eliezer dan Ricky Rizal. Salah satu yang diduga sebagai faktor penyebabnya adalah faktor relasi kuasa.

Oknum POLRI ini ternyata belum bisa move on dari sistem komando yang melekat pada TNI. Dilihat dari agenda reformasi, masalah ini merupakan pekerjaan rumah yang belum bisa diselesaikan oleh pemerintah reformasi. Agenda reformasi yang dimaksud adalah....
a. Amandemen UUD 1945
b. Penghapusan Dwifungsi ABRI
c. Supremasi Hukum
d. Adili Suharto dan kroni-kroninya
e. Pemerintahan yang bersih dari KKN

Pembahasan
Pada soal ini, yang menjadi tantangan bangsa Indonesia yang berkaitan dengan agenda reformasi ialah penghapusan Dwi Fugsi Abri.
Jadi jawabannya adalah b. penghapusan dwi fungsi abri.

0 Response to "Dwi Fungsi ABRI"

Posting Komentar