[10] Bangsa Eropa Pertama Kali Berlabuh di Nusantara

Bangsa Eropa yang pertama kali berlabuh di Nusantara dan kemudian melakukan kegiatan monopoli perdagangan rempah-rempah di Maluku adalah ....

a. Belanda 

b. Portugis

c. Spanyol 

d. Perancis

e. Inggris


[] Pembahasan

Sumber. https://faktabanten.co.id/wp-content/uploads/2018/06/IMG-20180627-WA0043.jpg

Portugis menjadi negara yang pertama kali sampai di Indonesia. Terdapat tiga tujuan Portugis langsung ke Indonesia yang dikenal dengan gold, glory, dan gospel, yaitu: Glory: Tujuan petualangan dengan mencari negara jajahan untuk mengharumkan nama, kejayaan, dan kekuasaan.

[] Kunci Jawaban

b. Portugis

***


1 Response to "[10] Bangsa Eropa Pertama Kali Berlabuh di Nusantara"

  1. Teromakasih banyak kak. Sangat membantu tugas kita.

    BalasHapus